Polsek Talang Empat Deklarasi Pemilu Damai Deklarasi Pemilu Damai Terbit : November 29, 2018 - Penulis : Alwin Feraro - Kategori : Bengkulu Tengah BENGKULU TENGAH – Menjelang Pileg dan Pilpres 2019 mendatang Kapolsek Talang Empat mengumpulkan tokoh adat dan masyarakat serta Kades di Kecamatan Talang Empat dan Pondok Kubang, untuk deklarasi Pemilu Damai, di mushola Kapolsek Talang Empat, Kamis (29/11/2018). Kapolsek Talang Empat, Iptu Ahmad.SE, mengatakan deklarasi ini berisis pesan yang bisa disampaikan kepada masyarakat tentang pemilu tertib, aman dan terkendali. “Dengan mengumpulkan tokoh adat dan masyarakat serta kades ini kita langsung menggelar deklarasi secara bersama dengan tema mari sukseskan pileg dan Pilpres 2019 menciptakan rasa aman dan sejuk,” Ahmad. Hal yang sama disampaikan Ketua Badan Musyawarah Adat (BMA) Kabupaten Bengkulu Tengah Bj.Karneli. Menurutnya, dengan berkumpul bersama tokoh masyarakat dapat menciptakan pemilu aman. “Dengan melakukan deklarasi ini maka kita paham dan mengerti apa pemilu sehingga tahun politik ini kita masyarakat tidak bisa dipengaruhi dengan berita berita hoak yang akan menghancurkan pemahaman kita tentang pemilu mendatang,” ujarnya. Nama * Email * Komentar * Kirim Komentar Δ Pengucapan Sumpah dan Janji Pimpinan DPRD Bengkulu Tengah Periode 2024-2029, Fepi Suheri Ketua Kecelakaan Truk Vs Motor di Bengkulu Tengah, Satu Orang Pelajar Tewas Pohon Tumbang, Arus Lalin di Liku Sembilan Sempat Terhenti 4 Pelaku Pencuri Besi Jembatan Penghubung Desa di Benteng Berhasil Ditangkap, 3 Pelaku Lagi Buron 4 Orang Tahanan yang Kabur dari Penjara Kembali Ditangkap, Satu Diantaranya Sempat Pingsan Karena Kelaparan Polisi Tangkap Warga Benteng Diduga ODGJ yang Bacok Saudara Sendiri Pengucapan Sumpah dan Janji Pimpinan DPRD Bengkulu Tengah Periode 2024-2029, Fepi Suheri Ketua Kecelakaan Truk Vs Motor di Bengkulu Tengah, Satu Orang Pelajar Tewas Pohon Tumbang, Arus Lalin di Liku Sembilan Sempat Terhenti 4 Pelaku Pencuri Besi Jembatan Penghubung Desa di Benteng Berhasil Ditangkap, 3 Pelaku Lagi Buron 4 Orang Tahanan yang Kabur dari Penjara Kembali Ditangkap, Satu Diantaranya Sempat Pingsan Karena Kelaparan Polisi Tangkap Warga Benteng Diduga ODGJ yang Bacok Saudara Sendiri